Risalah Balasan
Dan Ganjaran Setimpal
Bagian 54 ~ Penjelasan
shòu
|
ēn
|
bù
|
gǎn
|
|
受
|
恩
|
不
|
感
|
。
|
Penjelasan
:
Setelah
menerima budi dari orang lain, bukannya tahu berterimakasih dan balas budi,
tetapi malah lupa budi dan membalas kebajikan dengan keburukan.
Analisa
:
Orang
jaman dulu bila menerima dana semangkuk nasi, maka budi ini pasti akan dibalas,
meskipun tidak sanggup membalasnya, juga akan selalu diingat di hati, tidak
berani melupakannya!
Di
dalam "Maha-prajna-paramita-sastra" dikatakan : “Menerima budi
orang lain tetapi tidak tahu berterimakasih dan balas budi, maka orang seperti
ini tidak sebanding dengan binatang!”
Lalu
dari budi yang dimaksud ada empat jenis budi besar yakni yang pertama adalah
budi besar Langit dan Bumi, yang kedua adalah budi besar ayahbunda, yang ketiga
adalah budi besar negara, yang keempat adalah budi besar guru.
Mungkin
ada orang yang melewati hidup ini tanpa memahami empat budi besar tersebut,
sehingga belum sempat membalas budi besar ini, tetapi terhadap budi kecil dan
bersifat individual malah membalasnya dengan suka cita, inilah yang disebut
dengan membuang akarnya dan mengejar ujungnya, ini bukan disebut dengan balas
budi!
集福消災之道
(五十四)
受恩不感。
【解釋】
受到人家的恩惠,不但不思感恩圖報,竟然還忘恩負義。
【分析】
古時候的人,就是受到別人布施一餐飯的恩惠,也必定會回報的;縱然是沒有能力回報,也一定是銘記感激在心,念念都不敢忘記啊!智度論說:「受到別人的恩惠,而不知道要感恩圖報,這種人簡直連畜生都不如啊!」這句話講得實在是太貼切了!然而恩惠當中,有所謂大恩的有四種:一是天地的大恩,二是父母的大恩,三是國家的大恩,四是師長的大恩。或是有人糊里糊塗的過了一生,對上面所說的四種大恩,根本就未報,而對於私恩小惠的報答,卻是感到沾沾自喜,這就是所謂的捨本逐末,並不是報恩啊!
節錄自:
集福消災之道—感應篇彙編白話節本(卷二)